Cara Cek Paket TIKI Sampai Mana (Serta Contoh Cek Resi TIKI)

Cara cek paket TIKI sampai mana bisa kamu lakukan dengan mudah, cepat dan akurat. Tinggal siapkan saja no resi pengiriman TIKI, terus masukkan ke dalam kotak tracking yang sudah kami siapkan di bawah ini.

Lacak paket sekarang





Melalui kotak lacak di atas, kamu tidak hanya bisa mengecek status dan posisi paket TIKI sampai dimana. Namun juga bisa cek resi JNE, POS Indonesia, Anteraja, Lion Parcel dan ekspedisi ternama lainnya.

Pengecekan paket TIKI ini tidak bisa berdasarkan nama, melainkan menggunakan nomor khusus yang telah kamu terima ketika mengirimkan paket. Nomor khusus inilah yang disebut dengan Nomor Resi.

Adapun no resi TIKI biasanya tersusun dari angka-angka unik yang berjumlah 12 digit. Contoh resi TIKI, nomornya seperti 660012453782, 660038653891, 660045647902, dan lain sebagainya.

Cara Cek Paket TIKI Sampai Mana

Bagaimana cara cek no resi TIKI secara online? Ternyata gampang lho, langsung saja ikuti langkah-langkah cek paket TIKI sebagai berikut.

  • Langkah pertama, buka laman situs web https://cekresi.com/tracking/cek-resi-tiki.php
  • Kemudian ketik nomor resi pengiriman ke dalam kolom Tracking TIKI.
  • Jika sudah, lanjutkan dengan menekan tombol CEK RESI.
  • Terus tab TIKI pada opsi Pilih Expedisi.
  • Selesai, dan muncul status beserta info terupdate posisi paket TIKI sampai dimana.

Kamu juga bisa melakukan pengecekan status paket secara real time. Caranya mudah, cukup hubungi CS Hotline TIKI lewat nomor telepon 1500125.

Contoh Cek Resi TIKI

Setelah kamu mengetahui cara cek paket TIKI. Selanjutnya kami berikan gambaran hasil pelacakan paket TIKI dari No. Resi 6600378XXXXX. Lebih jelasnya, mari perhatikan contoh berikut ini.

Cara Cek Paket TIKI Sampai Mana (Serta Contoh Cek Resi TIKI)
Cara Cek Paket TIKI Sampai Mana (Serta Contoh Cek Resi TIKI)

Informasi Pengiriman
No Resi : 6600378XXXXX
Status : Delivered
Service : REG
Dikirim tanggal : 02 Dec 2021
Dikirim dari : XXX XXXX
Dikirim ke : XXXXX XXXX
TIKI Status : Success / [M] RECEIVED BY: XXXX

History

TanggalLokasiStatus
03 Dec 2021 16:17:25JUANDA [SURABAYA]Success / [M] RECEIVED BY: XXXX
03 Dec 2021 13:59:38JUANDA [SURABAYA]With Delivery Courier
03 Dec 2021 13:52:20JUANDA [SURABAYA]Arrived at TIKI SURABAYA
02 Dec 2021 18:32:15AHMAD YANI [MAKASSAR]Departed [M] BY RUPG01ASUB0121120007 TO SUB01
02 Dec 2021 17:52:22AHMAD YANI [MAKASSAR]Departed to SURABAYA
02 Dec 2021 16:57:26AHMAD YANI [MAKASSAR]Arrive at TIKI at MAKASSAR
02 Dec 2021 14:37:24YOS SUDARSO [MAKASSAR]Shipment Data Entry at MAKASSAR

FAQ

Berapa lama paket TIKI?
Estimasi lama pengiriman TIKI berbeda-beda, tergantung jenis layanan dan jarak tempuh. Semisal, paket TIKI Reg tujuan kota-kota seluruh Indonesia memiliki lama pengiriman 2-7 hari. Sementara untuk pengiriman jarak dekat antar kota bisa 2-3 hari saja paket sudah sampai ke tujuan.

Bagaimana cara menghubungi TIKI?
Kamu bisa menghubungi TIKI dengan cara telepon call center TIKI di nomor 150 0125. Selain itu, bisa juga kirim pesan via email tiki@tiki.id dan sosial media resmi TIKI. Atau, cara terakhir dengan mengunjungi langsung agen dan gerai TIKI terdekat yang ada di wilayah sekitar kamu.

Kenapa pengiriman TIKI lama?
Lama pengiriman paket TIKI bisa karena keterlambatan kurir saat menjemput paket. Atau kendala lain seperti, medan dan cuaca yang berat sehingga tidak memungkinkan kurir mengantarkan paket pada hari itu juga.

TIKI 1 kg berapa?
Umumnya tarif ongkir TIKI dengan berat 1 Kg relatif murah dan terjangkau. Sebagai contoh, hasil cek ongkir TIKI pengiriman paket 1 kilogram tujuan Jakarta ke Surabaya harganya Rp 17.000. Semakin dekat jarak tempuh, pastinya harga ongkos kirim akan semakin murah.

Demikian penjelasan mengenai cek paket TIKI sampai mana. Semoga informasi yang kami sampaikan dapat membantu kamu ketika mengirimkan barang-barang melalui jasa pengiriman TIKI. Terima kasih.



TIKI Cek resi TIKI tiki TIKI Same Day


Artikel Terkait





facebook   twitter   instagram

Situs dan layanan ini tidak berafiliasi dengan ekspedisi manapun. Nama, logo, dan merek lain adalah hak milik dari masing-masing pemiliknya. Kami tidak bertanggungjawab atas penyalahgunaan, kerusakan, keterlambatan, kerugian materi dan non materi yang mungkin timbul akibat penggunaan layanan ini.