30 May 2018 14:07 4 comments

Komentar untuk : Inilah 5 Jasa Pengiriman Terpopuler di Indonesia..

« Back to article

Tahukah kamu apa saja jasa pengiriman paling populer di negeri ini? Untuk mengetahui hal tersebut, salah satu caranya kita bisa menggunakan data yang disediakan Google Trends.

Dari penelusuran kami, memakai 'search term' semua jasa pengiriman yang bisa dilacak di Cekresi.com, setidaknya ada 5 ekspedisi populer dalam pencarian di internet (web search)....

Jasa Pengiriman


4 Komentar pada "Inilah 5 Jasa Pengiriman Terpopuler di Indonesia.."

MFirman arbai
MFirman arbai
03 May 2021 00:56

Dengan nomor resi 244110038459574189 kurir J&T express akulaku kenapa pas di cek di situs resmi J&T nya tidak muncul hasilnya

Cekresi .com
Cekresi .com
03 May 2021 02:07

Hai Kak,

Nomor resi 244110038459574189 kemungkinan salah atau masih dalam proses penginputan data. Coba minta kembali kepada pengirim paket.
Saat ini pengecekan dengan menggunakan nomor resi yang lain normal.

Terima kasih

SitiMasitah
SitiMasitah
29 Apr 2020 09:10

Dibandingkan JNT, saya lebih memilih JNE. Kenapa? Karena, sudah beberapa kali kejadian, tertulis barang sudah diterima sama si A, ketika kami.cek ke orangnya, paket belum sampai.Kejadian sampai paket harus dijemput ke kantornya karena tidak diantar berhari2, padahal jarak kantor kami.dengan kantor JNT itu lumayan dekat (50 Meteran).
Peristiwa di atas justru bukan saat masa PSBB, jadi tidak tahu apa alasannya tidak diantar.Ke depannya mohon diperbaiki, apakah kesalahan dari oknum atau dari manajemennya
Terima kasih

Cekresi .com
Cekresi .com
30 Apr 2020 01:12

Hi Kak,

Boleh disebutkan no resi dan ekspedisinya supaya bisa kami bantu tracking/lacak ?

Terima kasih


Tulis Komentar

Email kamu tidak akan ditampilkan. Setiap tanda bintang * wajib diisi.

Email kamu tidak akan ditampilkan.