GPI Express merupakan perusahaan logistik terkemuka yang ada di Indonesia. Perusahaan ini selalu berkomitmen memberikan jasa layanan prima, baik di dalam negeri maupun internasional.
Dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat, tentu GPI Express juga berinovasi dengan memberikan layanan berbasis IT, di mana sistem operasional perusahaan dikelola secara integrasi mulai dari hulu hingga hilir.
Karena itu, setiap pelanggan GPI Express akan memperoleh kepuasan dalam layanan, salah satunya adalah kemudahan dalam melacak status pengiriman barang/ paket.
Caranya, Anda tinggal memasukkan nomor resi GPI Express yang tercantum pada Airway Bill ke kotak pelacakan yang telah disediakan di website resmi mereka. Namun untuk praktisnya, Anda juga bisa menggunakan kotak pelacakan di bawah ini.
Selain itu, GPI Express juga menyediakan fitur Cek Tarif, di mana Anda bisa mencari informasi dengan mudah perihal biaya atau ongkos kirim.
Jika ada keterlambatan atau kendala lain, Anda bisa menghubungi customer service mereka di nomor 0807-1000-126, atau bisa melalui email customer.service@gpiexpress.com.
Sekilas tentang GPI Express
PT. Global Putra International Express (GPI Express) merupakan bagian dari unit baru Global Putra International Group yang didirikan pada tahun 2015.
GPI Express ini bertugas sebagai perusahaan yang memiliki tanggungjawab terhadap distribusi atau jasa pengiriman barang.
Dengan berbekal pada inovasi, dedikasi, dan teknologi, perusahaan ini selalu memberikan layanan prima yang siap melayani rekan bisnis atau pelanggan untuk solusi distribusi logistik dengan cepat, aman, dan tepat waktu.
Layanan GPI Express
SOLUSI PENGATURAN BARANG – Layanan ini menawarkan jasa penyortiran dengan sistem pergudangan yang kekinian dan terbaik.
JASA LINEHAUL – Layanan ini menyediakan pengiriman Port to Port dengan rute khusus ke berbagai kota yang ada di Indonesia.
LAYANAN PENGANTARAN – Ada 2 (dua) layanan yang bisa Anda pergunakan, yaitu Layanan Reguler untuk harga ekonomis, dan Layanan Prioritas untuk layanan cepat.
LAYANAN EKSPOR & IMPOR – Layanan yang menggunakan transportasi udara ini menawarkan kemudahan bagi para pelaku usaha dalam pengiriman barang, baik dari dan/atau ke Indonesia.
Customer Support
Informasi lebih lanjut mengenai layanan GPI Express bisa menghubungi customer support berikut ini :
KANTOR PUSAT PT. GPI EXPRESS
Jl. Ir. H. Juanda III, No.25,
Jakarta Pusat, Indonesia 10120
Hunting : 0807-1000-126
Telepon : (62-21) 380 7882 / 380 7883
Faksimili : (62-21) 380 3267 / 380 5701
Email : customer.service@gpiexpress.com
Kantor Cabang
Berikut ini kantor cabang GPI Express yang berada di Indonesia, yaitu :
Kantor Cabang GPI Express Medan
Jl. Monginsidi No. 25, Medan
Indonesia 20152
Telp. : (62-61) 455 6029
Fax. : (62-61) 455 6028
Kantor Cabang GPI Express Pontianak
Jl. A. Yani Kompleks Ruko
Mega-Mall Blok E21, Pontianak
Indonesia 78122
Telp. : (62-561) 761 221
Fax. : (62-561) 742 928
Kantor Cabang GPI Express Banjarmasin
Jl. Sultan Adam Ruko No.14
Banjarmasin, Indonesia 70114
Telp. : (62-511) 330 0644 (Hunting)
Fax. : (62-511) 330 2811
Kantor Cabang GPI Express Balikpapan
Jl. Ruko Sentra Eropa
Balikpapan Baru Blok AB 3/16
Balikpapan, Indonesia 76114
Telp. : (62-542) 886 2629 (Hunting)
Fax. : (62-542) 886 2630
Kantor Cabang GPI Express Semarang
Jl. Puri Anjosmoro Blok G-1/38
Semarang, Indonesia 50144
Telp. : (62-24) 761 8000 / 761 9000
Fax. : (62-24) 761 8061 / 761 8062
Kantor Cabang GPI Express Yogyakarta
Jl. Janti Plumbon No. 332, Yogya
Expo Center, Yogyakarta
Indonesia 55198.
Telp. : (62-247) 562 465
Fax. : (62-247) 517 371
Kantor Cabang GPI Express Surabaya II
Surabaya Commercial Center
Blok A28, Jl Raya Kalirungkut
No. 23-25, Surabaya Indonesia 60293
Telp. : (62-31) 878 3339 / 878 3038
Fax. : (62-31) 878 3037
Kantor Cabang GPI Express Denpasar
Jl. Raya Benoa No.12A, Denpasar
Bali, Indonesia 80223
Telp. : (62-361) 720 161 (Hunting)
Fax. : (62-361) 720 835
Kantor Cabang GPI Express Makassar
Jl. Monginsidi Baru No. 22
Makassar, Indonesia 90142
Telp. : (62-411) 442 111 / 438 145
Fax. : (62-411) 459 317